Tak main-main hadiah utama LKS SMK berupa 1 unit Suzuki Baleno

icon 12 June 2024
icon Pompi

 

General manager PT. Jagorawi Motor Hendra menyebutkan, LKS SMK bersama Suzuki ini secara tidak langsung dapat membentuk karakter dan attitude anak-anak di dunia industri terutama otomotif.

 

"Kita berharap otomotif khususnya Suzuki bisa masuk pembelajaran di sekolah, karena sekarang teknologi otomotif semakin berkembang seperti sekarang teknologi hybrid yang sedang naik daun tambah Hendra