Cara Mendempul Mobil yang Benar Agar Makin Kinclong

Jika perlu, gunakan kain pembersih agar permukaan body part fiber terbebas dari kotoran dan debu. Selanjutnya, siapkan media berupa tatakan yang digunakan untuk mencampur dempul dan pengerasnya. Tuangkan dempul dan pengeras, aduk hingga tercampur rata. Cara dempul mobil berikutnya yakni menggunakannya pada bagian yang penyok dan tidak boleh lebih dari 25 menit.
Cara Mendempul Mobil
Setelah menyiapkan semua hal yang dibutuhkan, selanjutnya Anda bisa memulai proses pendempulan.
Cara dempul mobil meliputi beberapa tahapan. Untuk langkah-langkah lebih jelasnya silahkan simak penjelasannya di bawah ini.
1. Bersihkan Media Yang Di Dempul